05 Agustus 2009

Flu Menyerang saat Pergantian Musim

Sudah hamper satu bulan ini cuaca di sekitar kita sangat extreme…. Beberapa tahun lalu kalau pergantian musim paling Cuma dingin maksimal 1 minggu… sekarang berubah… sudah kalau pagi cuaca dingin siang puaanaas. Disaat inilah biasanya tubuh kita sangat mudah terserang flu.

Baru kali ini saya mengajar di sekolah dasar yang siswanya 45 anak sampai terserang flu hampir 50% (20 anak). Saya juga tahu fenomena apakah ini. Maka ada baiknya kita menjaga sedini mungkin kesehatan kita, jangan sampai stamina kita turun maka otomatis kita akan terserang flu dengan mudahnya.

Jadi berikut tips untuk menghindarkan diri dari penyakit flu :
1. Jaga stamina tubuh.
2. Selalu makan dan minum yang sudah matang + sehat
3. Biasakan cuci tangan + kaki bila datang dari luar
4. Jaga kebersihan lingkungan sekitar
5. Usahakan seminimal mungkin untuk tidak berada didaerah penderita flu

0 komentar: