Kalau kemarin membahas komponen RPP, nah sekarang membahas RPP KELAS 4 KURIKULUM 2013, langsung contohnya saja ya.... boleh dibuat acuan :
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Satuan Pendidikan : SD
Kelas/Semester : IV/1
Tema/Sub
Tema : Indahnya Kebersamaan
(1)
/ Keberagaman Budaya Bangsaku (4)
Pembelajaran
Ke :
4
A.
Kompetensi
Inti
KI
1
|
:
|
Menerima, menjalankan dan
menghargai ajaran agama yang dianutnya
|
KI
2
|
:
|
Memiliki
perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya
|
KI
3
|
:
|
Memahami pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.
|
KI
4
|
:
|
Menyajikan pengetahuan faktual
dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
|
B.
Kompetensi
Dasar
IPA
1.1
|
Bertambah keimanannya dengan menyadari hubungan keteraturan dan
kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang
menciptakannya, serta mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang
dianutnya
|
2.1
|
Menurut perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur;
teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; dan peduli
lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai melakukan inkuiri ilmiah dan
berdiskusi
|
3.5
|
:
|
Mahami sifat-sifat bunyi melalui pengamatan mellui pengamatan dan
keterkaitannya dengan indera pendengaran
|
4.4
|
:
|
Menyajikan hasil percobaan atau observasi tentang bunyi
|
IPS
1.3
|
Menerima karunia Tuhan YME yang telah menciptakan manusia dan lingkungannya
|
2.3
|
Menunjukkan perilaku santun, toleran dan peduli dalam melakukan interaksi
sosial dengan lingkungan dan teman sebaya
|
3.5
|
:
|
Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial,
budaya, dan ekonomi
|
4.5
|
:
|
Menceritakan manusia dalam dinamika interkasi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya dan ekonomi
|
PPKn
1.1
|
Menghargai kebhinekaan-tunggalikaan dan keberagaman agama, suku bangsa,
pakaian tradisional, bahasa, rumah adat, makanan khas, upacara adat, sosial,
dan ekonomi di lingkungan rumah, sekolah dan masyarakat sekitar
|
2.1
|
Menunjukkan perilaku, disiplin, tanggung jawab, percaya diri, berani
mengakui kesalahan, meminta maaf dan memberi maaf sebagaimana dicontohkan
tokoh penting yang berperan dalam perjuangan menentang penjajah hingga
kemerdekaan Republik Indonesia sebagai perwujudan nilai dan moral Pancasila
|
3.1
|
:
|
Emahami makna dan keterkaitan simbol-simbol sila Pancasila dalam memahami
Pancasila secara utuh
|
4.1
|
:
|
Mengamati dan menceritakan perilakudi sekitar rumah dan sekolah dari
sudut pandang kelima simbol Pancasila sebagai satu kesatuan yang utuh
|
C. Indikator
IPA
1.1.1 Mempercayai kebesaran ciptaan Tuhan YME
1.1.2
Menumbuhkan perilaku
ilmiah dalam kehidupan sehari-hari
3.5.1 Menjelaskan sumber bunyi dalam bentuk tulisan
4.4.1 Membandingkan bunyi yang dihasilkan oleh benda yang bergetar
IPS
1.3.1 Mensyukuri karunia Tuhan YME atas segala ciptaanya
2.3.1 Menumbuhkan perilaku santun, toleran dan peduli dalam berinteraksi
3.5.1 Menjelaskan dinamika manusia dalam interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi
4.5.1 Menceitakan pengalamannya menjaga keharmnisan hubungan dengan teman sebagai
pengamtan nilai-nilai Pancasila
PPKn
1.1.1 Menyebutkan cara menghargai kebhineka-tunggalikaan dan keberagaman
dalam masyarakat sekitar
2.1.1 Menerapkan perilaku disiplin, tanggung dan berani sesuai dengan tokoh
perjuangan pahlawan
3.1.1 Menjelaskan makna dan keterkaitan simbol-simbol sila Pancasila dalam
memahami Pancasila secara utuh
4.1.1 Menceritakan
pengalaman mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam sehari-hari
D.
Tujuan Pembelajaran:
1.
Setelah membaca teks dan
bereksplorasi dengan benda-benda sekitar, siswa dapat menjelaskan sumber bunyi
dalam bentuk tulisan
2. Setelah berekplorasi dengan benda-benda sekitar, siswa dapat membandingkan
bunyi yang dihasilkan oleh benda yang bergetar
3. Setelah membaca teks Alat Musik Tradisional siswa dapat mengenal berbagai
jenis alat musik tradisional
4.
Setelah berdiskusi siswa
dapat menceritakan pengalamannya mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam
kehidupan sehari-hari dengan benar
E. Materi Ajar:
- Energi bunyi
a.
Sumber bunyi
b.
Cara menghasilkan bunyi
c.
Menciptakan bunyi yang
harmonis
- Dinamika Interaksi
Manusia dengan lingkungan alam, sosial, budaya .
a.
Menjelaskan makna
harmoni dalam kehidupan
b.
Menyebutkan sikap
harmoni dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
- Pengamalan
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
a.
Menceritakan sikap
harmoni yang sesuai dengan pengamalan Pancasila
F. Alokasi Waktu
6
X 35 menit
G. Pendekatan dan metode
v Saintific
v
Demosntrasi, Percobaan,
Diskusi
0 komentar:
Posting Komentar