GURU

Berbagi menjadi Guru, Trainer, Motivator Untuk Masa Depan Negara yang lebih Gemilang

29 Mei 2009

MEDIA PEMBELAJARAN

Setelah blog ini membahas PTK / Penelitian Tindakan Kelas, maka berikutnya saya akan membahas Media Pembelajaran. PAda sertifikasi tahun ini media pembelajaran mempunyai poin 5 / media dan diperbolehkan membuat sebanyak-banyaknya. Bahkan point membuat PTK dan KTI yang kalau kita buat lebih dari 50 lembar point maximalnya cuma 15. Kenapa kita nggak buat media pemblajaran saja yang mungkin 3 lembar dan bisa kita buat 20 kalinya... point nya kan 100 gimana ?Kenapa sekarang ini lebih mengutamakan media pembelajaran ? yang pasti dengan kita membuat...

24 Mei 2009

PTK / Penelitian Tindakan Kelas Part III

Kali ini PTK / Penelitian Tindakan Kelas akan dibahas lebih lengkap disini, sampai selesai. KArena mungkin jadwal pembuatan portofolio yang mendesak, banyak guru yang bertanya so akan saya bahas disini lebih detail. Berikut paparan PTK / Penelitian Tindakan Kelas :Apakah PTK Itu?Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dalam bahasa Inggris disebut Classroom Action Research (CAR) merupakan ragam penelitian pembelajaran yang berkonteks kelas yang dilaksanakan oleh guru untuk memecahkan masalah-masalah pembelajaran yang dihadapi oleh guru, memperbaiki...

19 Mei 2009

Lulus Kuliah Kerja Apa Buka Usaha ?

Paradigma sistem pendidikan kita yang membuat mereka yang lulus kuliah lebih memilih ke dunia kerja. Untuk memiliki insting bisnis / buka usaha sendiri diperlukan rutinitas pembentukan karakter (kecuali bagi mereka yang beruntung). Seharusnya sejak SD (sekolah Dasar) sudah ditanamkan jiwa wirausaha, sehingga ketika mereka lulus kulih menjadi lebih siap dan bisa membuka usaha sendiri.Perlu kita ketahui bersama bahwa dengan jumlah penduduk Indonesia 230 Juta hanya 0,5% yang menjadi pengusaha (entrepeneur). Sangat kecil sehingga mengakibatkan pengangguran...

17 Mei 2009

PTK / Penelitian Tindakan Kelas Part II

Setelah menulis bagian pertama dari penelitian tindakan kelas / PTK, maka saya akan menulis secara berseri PTK ini, baik cara dasar pembuatannya dan trik terbaik dalam membuat PTK / penelitian Tindakan Kelas.Langkah-Langkah Penelitian TindakanAda beberapa langkah yang hendaknya diikuti dalam melakukan penelitian tindakan (lihat misalnya Cohen dan Manion, 1908; Taba dan Noel, 1982; Winter, 1989). Langkah-langkah tersebut adalah sebagai berikut:1. mengidentifikasi dan merumuskan masalah;2. menganalisis masalah3. merumuskan hipotesis tindakan4. membuat...

14 Mei 2009

Inovasi Butuh Support

Benar, sepandai apapun kita membuat sebuah inovasi yang berguna bagi masyarakat tapi support atau dukungan baik dari keluarga, lingkungan sekitar bahkan dari teman seprofesi sangat diperlukan. Kadang sebuah inovasi membuat bagian lain meras disingkirkan. Ya hanya dengan inovasi yang terus menerus manusia menjadi semakin beradab.Iri dengki bahkan dislike mewarnai bagaimana inovasi diciptakn khusunya dikalangan teman seprofesi. Tapi lebih baik keluarkan semua kemampuan apapun itu sebelum kita tidak bis amengeluarkannya dan bahkan mempraktekannya....

10 Mei 2009

PTK (Penelitian Tindakan Kelas) part 1

Mendekati masa pengumpulan portofolio guru sebagai syarat sertifikasi guru, belakangan ini saya mendapat banyak permintaan untuk membuatkan PTK / Penelitian tindakan kelas. Kenapa para guru tidak mengerjakan sendiri saja ya...? Alasan pertama adalah jadwal pengumuman yang ikut sertifikasi dengan pengumpulan portofolio terlalu dekat (kurang dari tiga bulan). Walau sebagian dari Portofolio sudah dilakukan oleh para guru tapi tidak untuk masalah PTK / Penelitian tindakan Kelas apalagi KTI / Karya Tulis Ilmiah. Bayangkan dengan waktu yang sekarang...

07 Mei 2009

TPI : "Televisi Yang Tak Mendidik LAgi"

Pagi ini saya ngantuk sekali... habis lihat sepakbola sih... Chelsea LAwan BArcelona, Semifinal Liga Champions Eropa leg kedua. kedudukan 1 sama... chelsea kemasukan di menit injurie time, sayang sekali.... jadi kalah karena kemasukan ... agregatnya sama sih cuman di kandang noucamp kan 0-0 nah di stamford bridge 1-1.... kalah deh.ketika istirahat babak kedua saya putar-putar chanel... eh lihat TPI (Telepisi Pendidikan Indonesia) membuat kuis yang moderatornya cewek seksi... kok gitu ya... perasaan dulu pernah dilarang, itu kan termasuk judi.....

02 Mei 2009

Beasiswa Sekolah dimanapun Setinggi Apapun

Sekali lagi nama bangsa Indonesia harum atas keberhasilan putra-putrinya di ajang International Conference of Young Scientists (ICYS)yang diadakan di Pszczyna, Polandia. Mengirim 12 Putra-putri terbaik dan mendapatkan 6 medali emas, satu perak dan tiga perunggu. Menjadi peraih medali emas terbanyak mengalahkan Jerman dan negara maju lainnya.Ini merupakan hadiah di hari Pendidikan Nasional. Dua di antara enam medali emas itu berhasil diraih dari bidang fisika oleh Guinandra Lutfan-Jatikusumo dari SMA Taruna Nusantara, Magelang, serta Idelia Chandra-Christopher...

Ujian Lagi (UASBN)

Sesudah menjalani ujian akhir semester, seminggu lagi menghadapi UASBN Sekolah Dasar. ya kita berdoa agar mereka bisa mengerjakan dan yang paling penting adalah stamina mereka. TAhun ini mungkin merupakan tahun yang superketa jadwal bagi anak kelas enam SD, tahu sendirilah karena bertemu dengan hajatan terbesar negeri ini... PEMILU, yang berakibat mundurnya jadwa UASBN, UAS dan Praktek.Semoga harapan kita semua tercapai dalam meningkatkan mutu pendidikan, dimana mensyaratkan nilai kelulusan UASBN minimal 5,50 semua bidang studi. Semangat harus...