GURU

Berbagi menjadi Guru, Trainer, Motivator Untuk Masa Depan Negara yang lebih Gemilang

29 Oktober 2013

Materi Ujian CPNS TKD dan TKB untuk Honorer k2

Apa sih yang harus dipelajari ketika mengikuti test kompetensi Dasar dan Test kompetensi bidang CPNS jalur honorer k2 ? Materi tes kompetensi dasar CPNS meliputi Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) yang terdiri dari Pancasila, Undang Undang Dasar 1945, Bhineka Tunggal Ika, dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (sistem tata negara Indonesia, baik pada pemerintah pusat maupun pemerintah daerah, sejarah perjuangan bangsa, peranan Bangsa Indonesia dalam tatanan regional maupun global, dan kemampuan berbahasa indonesia secara baik dan benar. 1. Tes Kompetensi...

24 Oktober 2013

RPP SD KELAS 4 KURIKULUM 2013

Kalau kemarin membahas komponen RPP, nah sekarang membahas RPP KELAS 4 KURIKULUM 2013, langsung contohnya saja ya.... boleh dibuat acuan :  RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan :  SD                                                                                               ...

23 Oktober 2013

Komponen RPP ( Standar Proses No 65 Th 2013)

Kalau membahas kurikulum 2013 pasti nggak jauh dari Komponen RPP sesuai standar proses no. 65 tahun 2013. Berikut perinciannya :  Identitas Sekolah Tema/subtema Kelas/ semester Materi Pokok Alokasi Waktu Tujuan pembelajaran Kompetensi dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pembelajaran Alokasi waktu Metode pembelajaran Media Pembelajaran Sumber belajar Langkah-langkah Pembelajaran Penilaian hasil Pembelajaran Pada kurikulum 2013, istilah standar kompetensi tidak dikenal lagi. Namun muncul istilah kompetensi inti. Apa kompetensi...

14 Oktober 2013

DISTRIBUSI SOAL CPNS HONORER K2

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB) mulai menetapkan rencana pendistribusian lembar ujian tes CPNS. Pendistribusian lembar ujian yang ditangani panitia pusat ini khusus untuk tes CPNS baru dari pelamar tenaga honorer kategori II. Kemen PAN-RB memperkirakan jumlah peserta tes CPNS dari pelamar tenaga honorer kategori II mencapai 500 ribu lebih. Jumlah ini menyusut karena ada nama-nama nominasi yang tercoret saat verifikasi dan validasi. Tetapi kuota yang bakal diterima hanya sepertiga atau sekitar 150...

10 Oktober 2013

Contoh RPP klas 4 Kurikulum 2013

Setelah Beberapa minggu yang lalu membahas RPP kelas 1 kurikulum 2013 ... kali ini akta4 coba membahas / memberi contoh  RPP klas 4 Kurikulum 2013.... ok langsung saja : Tema/Sub Tema :  Indahnya Kebersamaan/Keberagaman Budaya Bangsaku A.     KOMPETENSI INTI 1.       Menerima,menghargai dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya 2.       Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi...

04 Oktober 2013

GAGAL TES, HONORER KATEGORI 2 JADI GURU KONTRAK

Ini kabar menyenangkan bagi mereka yang akan ikut test honorer kategori 2, apabila nanti gagal tes honorer kategori 2 akan dijadikan guru kontrak (bagi mereka honorer guru). Sebelumnya juga pernah dibahas...Honorer K2 yang tidak Lolos Masuk proses perekrutan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK). nah ini mulai diperhatikan di Jambi. Dari sebelas kota dan kabupaten di provinsi Jambi, hanya tiga daerah yang menerima Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun ini. Ketiganya yakni, Sarolangun, Tebo dan Sungaipenuh. Hal ini ditegaskan oleh...

01 Oktober 2013

Test CPNS TKD

Hari ini beberapa instansi pemerintahan mengadakan test CPNS dengan CAT. materinya apa ya ? Ada tiga kelompok soal Tes Kompetensi Dasar (TKD) yang diujikan, yakni Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensia Umum (TIU), dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP). Masing-masing kelompok soal harus mencapai skor yang ditetapkan, dengan kata lain menggunakan passing grade. Kalau tidak memenuhi, formasi dibiarkan tetap kosong. "Soal tes CPNS tidak saja untuk menguji kemampuan intelegensia, tetapi juga karakteristik pribadi seseorang, karena sebagai CPNS...