GURU

Berbagi menjadi Guru, Trainer, Motivator Untuk Masa Depan Negara yang lebih Gemilang

28 November 2014

TEST CPNS LAGI UNTUK HONORER K2 YANG BELUM LULUS

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Yuddy Chrisnandi akan mengeluarkan kebijakan yang mengecewakan para honorer kategori dua (K2) yang gagal tes November 2013 yakni dengan menggelar tes lagi. Hanya honorer K2 yang lolos tes yang bisa diangkat menjadi CPNS. Yuddy sudah mengisyaratkan hanya honorer K2 yang lulus tes bisa diangkat CPNS. Bagi yang tidak lulus, bisa diangkat namun melalui tes CPNS lagi. "Sedang kita rumuskan dan saya pelajari mekanisme rekruitmen pegawai sesuai dengan aturan UU Aparatur Sipil...

19 November 2014

HARAPAN HONORER K2 DIANGKAT MUNCUL LAGI

INI DIA KABAR GEMBIRA... (seblumnya ada gambar sedih) untuk para tenaga honorer kategori dua (TH K-2) yang tidak lulus ujian pengangkatan CPNS. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) sedang membuat formulasi baru untuk pengangkatan mereka menjadi abdi negara. Kebijakan itu ditargetkan mulai tahun depan. Kepala Biro Hukum, Komunikasi, dan Informasi Publik Kementerian PAN-RB Herman Suryatman mengatakan, kantornya baru saja dilurug para TH K-2 yang tidak lulus tes. ”Mereka kecewa karena merasa sebagai TH K-2...

HARAPAN HONORER K2

berikut kutipan dari jpnn.com PP 56 Tahun 2012 mengatur pengangkatan honorer K2 tak boleh melampuai tahun anggaran 2014. Bisa saja diterbitkan PP baru. Namun, harapan itu juga tipis lantaran pemerintahan Presiden Jokowi mengusung kebijakan moratorium CPNS. Bagaimana honorer menyikapi kondisi ini? Apa saja upaya mereka dalam memperjuangkan nasib? Berikut petikan wawancara wartawan JPNN Mesya Mohamad dengan Ketua Dewan Pembina Forum Honorer Indonesia (FHI) Pusat, Hasbi, di Jakarta, Selasa (18/11). Dua hari ini delegasi honorer K2 mendatangi kantor...

17 November 2014

TUNTUTAN HONORER K2 YANG TAK LULUS TEST

Semua utusan honorer k2 yang tidak lulus test telah datang dan menunggu 2 jam untuk menunggu Kemeni PAN&RB... tapi kenyataannya .. datang dan sekedar memberi masukan yang sabar ya.... keberlanjutan dari honorer k2 yang tak lulus test di pemerintahan terbaru ini semakin tidak jelas, wajar mereka menuntut lebih diperhatikan. Bahkan ada juga yang mulai mengancam BKD dan Pemda... ya tenangkan hati agar semua bisa teratasi, pemerintah nggak mungkin nggak ngerti cuman semua minta kepastian... ganti PP 56 yang akan habis tahun ini ya nggak mungkin......

12 November 2014

KEBERLANJUTAN HONORER K2 DI PEMERINTAHAN JOKOWI

Tidak adanya kepastian pengangkatan sisa honorer k2 dikarenakan Masa berlaku PP 56 Tahun 2012 yang menjadi payung hukum pengangkatan honorer kategori dua (K2) tinggal 1,5 bulan akan berakhir. Pemerintahan Jokowi belum menentukan arah kebijakannya untuk menuntaskan honorer K2 asli yang tidak lulus tes CPNS. Karena tuntutan honorer k2 diberbagai daerah akhirnya yang mendorong legislator daerah berbondong-bondong datang ke Kantor Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB). Hari ini legislator yang datang adalah...

11 November 2014

Berharap MenPAN-RB Langsung Angkat Honorer K2 jadi PNS

Nasib ratusan honorer Kategori Dua (K2) yang tersebar di berbagai Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Cirebon, semakin tidak ada kejelasan. Pasalnya, aturan untuk mengadakan tes CPNS hanya boleh dilakukan untuk satu kali. Ditambah, ada moratorium CPNS. Namun, kedatangan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Yuddy Chrisnandi ke Kota Cirebon Jumat (7/11), memberi angin segar bagi ratusan honorer K2. Di cirebon ini Menteri Yuddy Chrisnandi mendapatkan masukan terkait honorer...

05 November 2014

MORATORIUM PNS MELIHAT KONDISI

Beberapa hari ini kitasemua diributkan masalah Moratorium penerimaan CPNS sampai lima tahun kedepan. Ya bagaimana lagi lha wong PNS masih satu-satunya pekerjaan favorit... lihat saja peminatnya... apalagi sekarang ada tunjangan lainnya... Ternya moratorium ini ada perkecualian khususnya untuk tenaga guru dan tenaga medis karena sampai saat ini masih belum sesuai kebutuhan Indonesia. Untuk bagian lain barulah ok... melihat juga kondisi keuangan negara, agar tidak asal angkat terima... ee pekerjaan kurang. "Kebijakan moratorium juga harus memperhatikan...